BIMTEK PTSL TAHUN 2020

Mr Boy 14 Februari 2020 15:15:14 WIB

Dalam rangka Sosialisasi Kegiatan Penataan Hubungan Hukum Keagrariaan Tahun anggaran 2020, Badan Pertanahan nasional (BPN) Kanwil BPN DIY menyelenggarakan Bimtek PTSL tahun 2020 pada Kamis (13/2) di Ruang  Rapat Budi Harsono Kanwil BPN DIY. Bimtek tersebut diikuti oleh Kasi Pemerintahan dari desa yang mendapat Program PTSL Tahun 2020.

Kasi Pemerintahan Desa Sumberwungu yang turut hadir dalam acara bimtek tersebut mengungkapkan bahwa materi yang disampaikan dalam bimtek ini sangat bermanfaat dalam pelaksanaan Program PTSL nantinya. Karena selain pendalaman regulasi-regulasi terkait pertanahan juga mendapat banyak ilmu-ilmu baru yang dapat digunakan dalam pelaksanaan PTSL tahun 2020. 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Media Sosial

YoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Layanan Pengaduan

LAYANAN PENGADUAN Ini adalah formulir pengaduan, silahkan sampaikan kritik maupun saran anda terkait Kalurahan Sumberwungu!